Halaman

Rabu, 17 Juli 2013

PAYUNG HIDROLIK MASJID AGUNG JAWA TENGAH


   Taukah kawan.... pada Masjid Agung Jawa Tengah terdapat payung Hidrolik raksasa yang bisa membuka dan menutup secara otomatis, mengadopsi dari Masjid Nabawi di Kota Madinah.
 Ornamen-ornamen bernuansa Roma tersa pula sentuhannya di beberapa bagian masjid. Bangunan utamanya beratapkan kubah besar, di lengkapi di bagian luarnya empat menara yang runcing menjulang ke langit.
    Bagi sahabat-sahabat yang belum pernah berkunjung kesana cepetlah berkunjung,,gak bakalan nyesel.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar